BSz5TUApTSM0BUdlTSC7BUGpTY==

Headline:

Cara Menghapus Blogspot Secara Permanen

Blogspot adalah platform yang menyediakan peblogger untuk mencurahkan pikirannya ke dalam tulisan menjadi karya yang dapat dibaca oleh semua orang

Blogspot adalah platform yang menyediakan peblogger untuk mencurahkan pikirannya ke dalam tulisan menjadi karya yang dapat dibaca oleh semua orang melalui mesin telusur dari Google.

Terkadang , bila kita bosan ngeblog atau bahkan ingin beralih ke dunia ngevlog tentu saja blog tersebut sudah tak lagi dipakai bukan?

Bagaimana cara kita menghapus blog secara permanen?

Sebelum anda melakukan hal itu sebaiknya pahami dan ikuti langkah berikut ini.
  1. Sebaiknya anda lakukan cadangkan konten agar suatu saat bila anda ingin menghidupkan kembali postingan artikel tetap tersimpan
  2. Cek and ricek dahulu apa saja yang perlu disimpan.
Cara Menghapus Blogspot Secara Permanen

Langkah pertama > Buka Dasboard Blog kalian > Setting / Setelan



Selanjutnya klik tulisan Hapus Blog Anda


Bila sudah maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah klik Hapus


Setelah anda mengeklik Hapus maka akan muncul tombol konfirmasi dan anda klik Hapus Secara Permanen


Nah setelah anda menekan tombol diatas maka blog anda akan langsung terhapus secara permanen.

Sekian tutorial dari saya bila ada pertanyaan terkait artikel ini kalian dapat menghubungi kami di Pusat Bantuan ya. Terimakasih semoga bermanfaat.


Table of contents

0Comments

banner
banner
banner
Form
Link copied successfully